SKU: ART-SJG-0001407886
Tentang Karya :
Ukuran : 45.5 x 45.5 cm
Material : Acrylic on Canvas
Ini adalah tahun Kelinci Hitam yang dipercaya merupakan hewan yang tidak mudah dipengaruhi, bijak, punya selera humor tinggi, dan bisa menghadapi berbagai tantangan sulit. Pada musim Semi, binatang yang telah melewati masa hibernasi ini akan bangun, bertumbuh, penuh enerji dan vitalitas.
Kelinci Hitam pada karya ini sedang bermain di Taman Musim Semi dengan penuh enerji dan siap menghadapi berbagai tantangan dan rintangan.
Tentang Seniman :
Sunny Jung (Sunyoung Jung)
Artist, South Korea